Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda, “Tidaklah seorang muslim melakukan wudhu’ dengan sebaik-baiknya, lalu melakukan shalat dua rakaat yang dilakukannya sepenuh hati dan wajahnya kecuali surga itu telah ditetapkan untuknya.” [HR.Muslim]
@almohisni | Syaikh Muhammad bin Sulaiman al Muhaisini, Imam Masjid al Rajhi, Mekkah. Situs beliau almohisni.com. 27/11/2016
0 comments